Selasa, 25 September 2018

ADMINISTRASI SISTEM JARINGAN


                                        MENGINSTALL WINDOWS SERVER 2012




Assalamualailkum wr.wb 



Selamat datang di Blog gua. Postingan gua kali ini akan menjelaskan tentang bagaimana cara menginstall windows server, postingan pertama gua ini adalah untuk kalian yang berkecimpungan di dunia Administrasi Sistem Jaringan. Berikut adalah langkah awal hingga sampai selesai , berikut adalah alat dan bahan beserta langkah-langkahnya :




 Alat dan bahannya :

 - Virtual Box versi 5.2  16
 
 - Iso Windows Server 2012



   Langkah-langkah konfigurasi
 1. Klik baru pada Virtual Box lalu akan muncul gambar seperti di   bawah ini, lalu isikan di kolom   tersebut nama misalnya  "winsdowsserver2012*Namakalian*" , lalu setelah itu klik lanjut.



 
 2. Lalu akan muncul gambar seperti di bawah ini, klik  lanjut.





3. Lanjutkan untuk membuat mesin virtual, klik Buat.





4. Lalu klik lanjut.





5. Lalu klik lanjut lagi.

 



6. Lalu akan muncul gambar seperti di bawah ini , ubahlah ukuran hardisk menjadi   250.00 GB.




 7. Setelah itu pada mesin virtual box , klik pengaturan.





   8.  Lalu klik pengaturan penyimpanan, masukan Iso windows          server 2012 pada drive optik.





 9. Klik juga pengaturan Jaringan .



10. Lalu ubalah jaringan pada adaptor 1 NAT menjadi Adaptor   Ter- Bridge.



11. Lalu pada mesin virtual box kalian lansung klik mulai.



12. Setelah itu tunggu beberapa menit , lalu mesin virtual akan memunculkan tampilan seperti  gambar di bawah ini.



13. Lalu ubah time dan currancy menjadi Indonesia (Indonesian).




14. Kemudian klik install now.



15. Lalu akan muncul pilihan instalasi windows server kita akan pilih yang pertama, kemudian klik next atau lanjut.




16. Lalu akan muncul licensi dari microsift klik centang pada kolom yang bertulisan I accept the lince term.




17. Setelah itu akan muncul tampilan type instalasi, kemudian pilih custom seperti di bawah ini.





18. Kemudian pada tampilan windows setup pilih dan klik yang bacaan Drive options.




19. Kemudian klik tulisan new, lalu ubahlah size nya menjadi 156000 . Setelah itu klik apply.




20. Lalu akan muncul pop up seperti gambar di bawah ini , penambahan partisi lalu klik tulisan oke.





21. Lalu pilih harddisk partisi untuk penyimpanan data , klik  tulisan new.



22. Kemudian pilih dan klik tulisan apply, lalu klik next.




23. Setelah itu akan ada tampilan seperti di bawah ini, lalu akan  muncul proses instalasi windows di mulai.




24. Silahkan tunggu beberapa menit untuk penginstalan karena proses penginstalan berlangsung cukup lama, setelah selesai penginstalan mesin virtual akan masuk ke menu booting seperti gambar di bawah ini.




25.  Lalu isikan password administrator, yang akan di gunakan di saat login.  password harus ada gabungan huruf , simbol , dan angka contohnya seperti ini "muhamadkia=2018" . 




26. Setelah password administrator di isi , kemudian klik "ok"



27. Keumudian akan ada tampilan beberbentuk cmd karena dari awal kita menginstall server core dan selesai disinilah langkah kita akan menginstall.


6 komentar: